Aplikasi Bibit adalah platform reksadana yang diciptakan khusus untuk membantu pemula memulai investasi. Aplikasi Bibit mendapat banyak ulasan yang disampaikan oleh pengguna melalui website google play store. Penelitian ini menggunakan ulasan tersebut untuk mengetahui penilaian pengguna terhadap aplikasi Bibit dengan menggunakan analisis sentimen. Analisis sentimen adalah pendekatan yang diguna…