Makroekonomi sangat berperan dalam menstabilkan perekonomian baik jangka pendek maupun jangka panjang. Metode Generalized Method Of Moment Arellano-Bond (GMM-AB) digunakan untuk menaksir parameter data panel dinamis. Model GMM-AB memperoleh model hubungan satu arah antara PDRB dan JPM. Namun, untuk memperoleh hubungan dua arah antara PDRB dan JPM digunakan model sistem persamaan simultan yang m…
Indeks Harga Konsumen (IHK) merupakan indeks harga yang digunakan untuk mengukur perubahan harga sekelompok barang dan jasa yang dikonsumsi oleh rumah tangga pada periode tertentu. Peramalan IHK berguna untuk memperkirakan angka IHK beberapa periode kedepan sehingga membantu pemerintah dalam memprediksi kondisi perekonomian dimasa yang akan datang dalam rangka mengatasi kenaikan inflasi. Automa…