Benalu batu (Begonia medicinalis) adalah turunan keluarga Begoniaceae yang digunakan masyarakat Morowali Utara scbagai obat tumor dan kanker. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efek toksisitas subkronik ekstrak herba benalu batu terhadap gambaran histopatologi pankreas pada tikus putih. Penelitian ini menggunakan 24 ekor tikus putih betina yang dibagi menjadi empat kelompok, yaitu kelomp…