Daun kersen (Muntingia calabura L.) dan daun salam (Syzigium polyanthum) banyak memiliki aktivitas farmakologi sehingga perlunya dilakukan standardisasi yang mana nantinya dapat dikembangkan menjadi suatu sediaan obat herbal terstandar dalam bentuk teh seduh. Penelitian ini dilakukan untuk menetapkan parameter non spesifik simplisia dan mengevaluasi teh kombinasi daun kersen dan daun salam dari…
Penelitian mengenai jenis Liana di Desa Dongko Kecamatan Dampal Selatan Kbupaten Toli-Toli Sulawesi Tengah dilakukan dengan metode eksplorasi pada bulan November 2019 sampai Januari 2020. Pengambilan sampel dilakukan pada tiga tipe habitat (perkebunan dan hutan sekunder dan hutan primer). Identifikasi dilakukan di Laboratorium Biosistematika Tumbuhan Jurusan Biologi FMIPA UNTAD. Hasil penelitia…