ABSTRAK Penilitian yang berjudul “Jenis-Jenis Tumbuhan dari Suku Asteraceae di desa Mataue, Kawasan Taman Nasional Lore Lindu” telah dilakukan dari Bulan Maret sampai April 2014. Penilitian ini bertujuan untuk mengetahui jenis-jenis dari suku Asteraceae yang terdapat di lokasi penilitian serta pemanfaatannya oleh masayarakat setempat. Metode yang digunakan adalah metode survey melalui eksp…