ABSTRAK Telah dilakukan formulasi salep ekstrak kasar bromelain buah nenas (Ananas comosus L. Merr) untuk pengobatan luka bakar pada kelinci. Dalam penelitian ini dibuat formula ekstrak kasar bromelain sebagai zat aktif yang dicampur dengan berbagai basis, yaitu berbasis berminyak, emulsi dan larut air dengan konsentrasi 7%. Evaluasi sediaan salep ekstrak kasar bromelain meliputi pemerikas…