Departemen Kesehatan Republik Indonesia dalam pengendalian harga obat mewajibkan seluruh dokter dari layanan primer hingga layanan sekunder untuk meresepkan obat sesuai dengan Formularium Nasional. Penelitian ini dirancang untuk menentukan persentase kesesuaian peresepan pasien rawat jalan Jaminan Kesehatan Nasional di Rumah Sakit Umum Daerah Undata Provinsi Sulawesi Tengah dengan melihat Formu…