Abstrak : Ikan rono Lindu (Xenopoecilus sarrumasino) yang berasal dari Danau Lindu dan ikan rono Poso (Xenopoecilus oophorus) yang berasal dari Danau Poso merupakan ikan endemik Sulawesi Tengah yang dikonsumsi masyarakat disekitar danau namun belum diketahui kandungan mineralnya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui jumlah dan kadar setiap jenis mineral makro dan mikro. Pengujian komposis…