Pisang kepok (Musa acuminata L.) merupakan salah satu komoditi yang tersedia cukup melimpah di Indonesia. Kulit buah pisang berpotensi dimanfaatkan sebagai biosorben ion logam berat karena mengandung senyawa pektin yang struktur komponennya banyak terdapat gugus aktif. Penelitian ini memanfaatkan pektin hasil ekstraksi kulit pisang kepok sebagai biosorben ion logam berat timbal (Pb) dengan tuju…